Daftar Penelitian Prodi S1 Gizi Unesa

Daftar Penelitian Prodi S1 Gizi Unesa

No Nama Penelitian Nama Anggota Tahun Tema Penelitian Tingkat Penelitian
1 PENGEMBANGAN SUPLEMEN BERKAFEIN UNTUK MENINGKATKAN PERFORMA OLAHRAGA ATLIT Mochamad Purnomo; Cleonara Yanuar Dini; Noor Rohmah Mayasari; Fatkur Rohman Kafrawi; 2023 Gizi Olahraga Kompetitif LPPM
2 HUBUNGAN KETAHANAN PANGAN DENGAN GAYA HIDUP SEHAT PADA MAHASISWA INDONESIA: STUDI KOMPARATIF MAHASISWA YANG STUDI DI LUAR NEGERI DENGAN DI DALAM NEGERI Noor Rohmah Mayasari; Amalia Ruhana; Lini Anisfatus Sholihah; Cleonara Yanuar Dini; 2023 Gizi Masyarakat Kompetitif Kolaborasi Internasional
3 PENGEMBANGAN PRODUK INOVASI COOKIES TEPUNG FORMULA TEMPE (PROBIOTIC COOKIES) GLUTEN FREE TINGGI MAKRO DAN MIKRONUTRIEN Rita Ismawati; Ita Fatkhur Romadhoni; Muhaji; 2023 Gizi Olahraga Kompetitif LPPM
4 HUBUNGAN KOMPOSISI TUBUH DAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO TERHADAP KEBUGARAN JASMANI ATLET UKM BOLA BASKET UNESA Satwika Arya Pratama; Cleonara Yanuar Dini; Rita Ismawati 2023 Gizi OlahragaPenugasan FIKK
5 EVALUASI POTENSI KEDELAI (GLYCINE MAX) TERHADAP TINGKAT SATIETY PADA WANITA DEWASA MUDA SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN OBESITAS: SEBUAH STUDY CROSS-OVER EXPERIMENT Lini Anisfatus Sholihah;Choirul Anna Nur Afifah; Amalia Ruhana; 2023 Gizi Klinik Kompetitif LPPM
6 PENGARUH PEMBERIAN MADU KELULUT TERHADAP KADAR INTERLEUKIN 10 DAN CREATINE KINASE SETELAH MELAKUKAN AKTIVITAS FISIK MAKSIMAL Donny Ardi Kusuma;Cleonara Yanuar Dini; Anindya Mar'atus Sholikhah; Mochamad Purnomo; 2023 Gizi Olahraga Kompetitif LPPM
7 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KELOMPOK MATA KULIAH DASAR KEILMUAN GIZI BAGI MAHASISWA PROGRAM STUDI S1 GIZI Choirul Anna Nur Afifah; Veni Indrawati; Rahayu Dewi; Noor Rohmah Mayasari 2023 Pendidikan Gizi Penugasan FIKK
8 HUBUNGAN ANEMIA, ASUPAN GIZI, KOMPOSISI TUBUH, DAN KEBIASAAN OLAHRAGA DENGAN KEBUGARAN FISIK MAHASISWA GIZI UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA Lini Anisfatus Sholihah; Noor Rohmah Mayasari 2023 Gizi Olahraga Penugasan FIKK
9 Pengaruh Pemberian Label Informasi Gizi Minuman di Kafetaria Sekolah Terhadap Konsumsi Gula dan Lemak Remaja di Surabaya: Studi Quasi Experimental Lini Anisfatus Sholihah; 2023 Gizi Masyarakat Kolaborasi Internasional SEAMEO RECFON
10 Praktik Baik Inovasi Program Penurunan Stunting: Studi Kasus Pada Lokus Stunting Kampung Keluarga Berkualitas Desa Bettet, Kecamatan Pamekasan, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur Ali Imron; Cleonara Yanuar Dini; Noor Rohmah Mayasari 2023 Gizi Masyarakat Kolaborasi Nasional BKKBN
11 Penurunan Prevalensi Stunting melalui Penguatan 5 Pilar: Desa Emas Cleonara Yanuar Dini; Choirul Anna Nur Afifahl Amalia Ruhana; Ali Imron; Satwika Arya Pratama 2023 Gizi Masyarakat Kolaborasi Nasional BKKBN